dari materi yang di sampikan tersebut memang tujuan nya untuk membuat mahasiswa bersifat selayaknya mahasiswa. pada acara ini pun kita bisa menyampaikan beberapa pendapat, saling bertukar pikiran dll . di Lkmm pra td juga saya mendapat beberapa pengalaman yang berharga, mungkin sebagian orang beranggapan berani menyampaikan pendapat, berani mengangkat tangan dan berani berbicara di tempat dan acara tersebut merupakan sesuatu yang sepele, tapi bagi saya itu adalah sebuah hal yang berharga dan penting karena memang sejak awal saya pribadi yang pemalu dan tidak percaya diri. oleh karena itu hal tersebut merupakan sebuah kesempatan meskipun hanya sesekali saya melakukan nya tapi bagi saya itu merupakan awal yang bagus dalam pembentukan softskill yang baik dan berguna nantinya di masa yang akan datang.
mungkin hanya itu yang bisa saya sampikan mengenai apa yang saya rasakan mengenai LKMM Pra TD pada tanggal 28-29 05 2016
